SPP SERIKAT PEKERJA PRIBUMI PT. ASIETEX SINAR INDOPRATAMA ,TELAH SEPAKAT ATAS UPAH DENGAN PERUSAHAAN


KARAWANG, Kidung Karawang,- Telah beredar pemberitaan di Media Sosial  di duga dari salah satu Karyawan yang mengatasnamakan “ Pimpinan Tingkat Perusahaan” Serikat Buruh  Garmen dan Tekstil dan Sepatu, Gabungan  “ Serikat Buruh Indonesia ( PTP SBGTS – GSBI ) “ PT. Asiaetex Sinar Indopratama  atas persoalan Upah yang dibayarkan kepada Karyawan oleh Perusahaan selama Lima Tahun dibawah Upah Minimum Kabupaten tanpa adanya kesepakatan.

Ketua SPP ( Serikat Pekerja Pribumi ) PT. Asietex Sinar Indopratama Muhidin mengambil langkah  Dengan adanya pemberitaan di Media Sosial tersebut Mengintruksikan Kepada Sekretaris untuk mempublikasikan hasil Kesepakatan ke Media Online maupun Media Cetak surat kesepakatan bersama antara Perusahaan dan Karyawan, membuktikan bahwasanya Kesepakatan itu ada SPP Serikat Pekerja Pribumi , Telah melakukan kesepakatan bersama mengenai Upah yang diberikan perusahaan terhadap karyawan sudah melalui prosedur atas dasar Musyawarah Mufakat Bersama kepada pihak pihak setuju atas Upah yang diberikan oleh Perusahaan.

Hasil dari kesepakatan bersama atas dasar pengajuan  Dokumen surat No. 011/SPP-ASIETEX/CKP/VII/2020 yang ditujukan Kepada Kepala UPTD Pengawasan Ketenagakerjaan Wilayah II, Dinas Ketenagakerjaan dan Transmigrasi Propinsi Jawa Barat, yang tertanggal 28/7/2020 yang ditanda tangani oleh Ketua dan Sekretaris SPP PT.Asietex Sinar Indopratama dan dibuktikan dengan tanda terima dokumen tersebut. Itulah Usaha kami untuk mempertahankan hak hak karyawan dengan melihat pada keadaan situasi keadaan perusahaan pada saat itu kami bukan mengemis tapi memperjuangkan hak karyawan dan itu sudah disepakati bersama dengan menempuh waktu yang lama dan cukup alot SPP PT.Asietex Sinar Indopratama telah sepakat tidak akan menuntut selisih Upah terhadap perusahaan  “ Ujar Asep Andriana sekretaris SPP. PT. Asietex Sinar Indopratama.

Tiga poin hasil keputusan bersama antara SPP Serikat Pekerja Pribumi dengan PT. Asietex Sinar Indopratama yaitu :
1. SPP PT. Asietex Sinar Indopratama menerima dan menyepakati perundingan tersebut yang disampaikan oleh Perusahaan
2. Bahwa SPP PT. Asietex Sinar Indopratama berharap perusahaan tetap menjalankan usaha di wilayah Kabupaten Karawang.
3. SPP PT. Asietex Sinar Indopratama bersepakat tidak akan menuntut selisih Upah pada perusahaan

Komentar

Postingan populer dari blog ini

SALING BERBALAS PANTUN ANTARA DUA KUBU, INI TERJADI DI KARANG TARUNA KECAMATAN CIKAMPEK SETELAH ADA PEMILIHAN KETUA BARU

Wisata Alam dan Kuliner SAUNG KAHURIPAN Jomin Timur

TANAH PURBA KARAWANG